Bertambah 79 Kasus, Total Angka Covid-19 Capai 1.246 Kasus





PPID, BENGKALIS – Total angka kasus pasien positif Covid-19 di Kabupaten Bengkalis hingga Sabtu 21 November 2020 mencapai 1.246 kasus. Hal ini menyusul penambahan kasus sebanyak 79 pasien terkonfirmasi Covid-19.  

Demikian dilaporkan Tim Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kabupaten Bengkalis, Ns, Popy Yulia Santisa Skep, Sabtu 21 November 2020. 

Penambah kasus terkonfirmasi positif Covid-19 tertinggi berasal dari Kecamatan Bathin Solapan sebanyak 33 kasus. Disusul Kecamatan Bengkalis sebanyak 29 kasus, Kecamatan Mandau 16 kasus dan Kecamatan Bantan 1 kasus. 

Sembuh 5 orang 

Pasien sembuh bertambah sebanyak 5 orang, berasal dari Kecamatan Mandau 4 orang sehingga total pasien 939 kasus, yakni atas nama pasien 905, RYU (Pr, 39), pasien 978, SKMT (Lk, 44), pasien 991, SAI (Pr, 45), pasien 996, LOS (Pr, 28). Sedangkan 1 orang pasien dari Kecamatan Siak Kecil, yakni Pasien 1011, YUR (Pr, 42)

Sebaran total kasus per kecamatan, yakni Kecamatan Mandau, 662 (53,13%), Bathin Solapan 252 (20,22%), Bengkalis 132 (10,59%), Pinggir 83 (6,66%), Bukit Batu 48 (3,85%), Siak Kecil 26 (2,09%), Bantan 17 (1,36%), Rupat 10 (0,80%), Bandar Laksamana 8 (0,64%), Talang Muandau 7 (0,56%) dan Kecamatan Rupat Utara masih bertahan 1 kasus (0,08%)

Dari total kasus yang terkonfirmasi Covid-19, sebanyak 939 pasien dinyatakan sembuh, selebihnya sebanyak 228 pasien masih dirawat atau isolasi. Yakni 22 pasien diisolasi di rumah sakit, 234 diisolasi di Badan Diklat, 1 pasien di Bapelkes Pekanbaru dan 228 orang melakukan isolasi mandiri di rumah.

Data pasien terkonfirmasi Covid-19 sebanyak 79 orang, secara rinci adalah dari Kecamatan Bathin Solapan 32 kasus, yakni pasien 1202, AFZ (LK, 22), pasien 1203 MC (LK, 44), pasien 1205, NAJ (PR, 21), pasien 1206, IF (LK, 22), pasien 1207, DN (PR, 26), pasien 1208, PRI (LK, 33), pasien 1209, SBA (LK, 24), pasien 1210, AM (LK, 29), pasien 1211, YAZ (PR, 20), pasien 1212, NRH (PR, 25).

Pasien 1213, M (PR, 38), pasien 1214, JM (PR, 65), pasien 1215, BM (LK, 62), pasien 1217, PA (PR, 16), pasien 1218, MRD (PR, 36), pasien 1219, ES (LK, 36), pasien 1220, WK (PR, 22), pasien 1221, B (LK, 43), pasien 1222, C (LK, 49), pasien 1223, DS (PR, 22), pasien 1224, LH (PR, 30), pasien 1225, E (LK, 37).

Pasien 1226, JHT (PR, 49), pasien 1227, MAS (LK, 30), pasien 1228, YR (PR, 33), pasien 1229, RKH (PR, 20), pasien 1230, PAS (PR, 22), pasien 1231, IRO (PR, 38), pasien 1232, YP (LK, 45), pasien 1233, MU (PR, 32), pasien 1235, NF (PR, 23), pasien 1245, KAZ (LK, 13) dan pasien 1246, RH (LK, 45)

Kemudian 29 kasus dari Kecamatan Bengkalis, datanya secara rinci, pasien 1168, K (PR, 70), pasien 1169, ROD (PR, 48), pasien 1170, KRH (PR, 43), pasien 1171, CO (PR, 25), pasien 1172, MZ (PR, 32), pasien 1173, SF (PR, 23), pasien 1174, RW (LK, 20), pasien 1175, SL (PR, 22), pasien 1176, RE (LK, 35), pasien 1177, KA (LK, 24).

Pasien 1178, SM (LK, 26), pasien 1179, TNA (LK, 25), pasien 1180, YFY (PR, 30), pasien 1181, RPU (PR, 40), pasien 1182, SANN (LK, 37), pasien 1183, NN (PR, 39), pasien 1184, PGU (PR, 40), pasien 1185, JKSA (PR, 6), pasien 1186, IRSA (PR, 4), pasien 1187, SMSA (PR, 2)

Masih dari kecamatan Bengkalis, pasien 1188, MNF (LK, 19), pasien 1189, TMA (PR, 8), pasien 1190, RH (LK, 23), pasien 1191, SNU (PR, 46), pasien 1192, SAMH (PR, 62), pasien 1194, MRSA (LK, 25), pasien 1196, EAB (LK, 31), pasien 1198, FAR (PR, 26), pasien 1199, ON (LK, 23)

Dari Kecamatan Mandau kasus 16 kasus, pasien 1197, EFY (PR, 49), pasien 1195, DMT (LK, 22), pasien 1200, SLM (PR, 39), pasien 1201, ASM (PR, 39), pasien 1204, BTTS (LK, 23), pasien 1216, EMF (LK, 30), pasien 1234, FSR (PR, 23), pasien 1236, RS (LK, 48), pasien 1237, VVM (PR, 25), pasien 1238, APD (LK, 26)

Pasien 1239, TFQ (LK, 20), pasien 1240, SS (PR, 29), PASIEN 1241, DWS (PR, 29)

pasien 1242, Z (LK, 46), pasien 1243, FF (LK, 46), pasien 1244, KH (LK, 38) dan satu kasus dari Kecamatan Bantan atas nama pasien 1193, NMH (LK, 21). #DISKOMINFOTIK

 

 


Tulis Komentar

Copyright © 2020 PPID Kabupaten Bengkalis - Design By TIM IT PPID